Ihza Rizky Blog. |
Laravel Merupakan Web Framework PHP yang saat ini merupakan framework php paling populer. Laravel Populer karena banyak fitur yang keren dan canggih, selain itu juga untuk belajar laravelnya dari basic sangatlah mudah bagi yang sudah mengenal konsep MVC.
Pada Artikel kali ini, saya akan jelaskan step-by-step mulai dari install laravel , membuat controller, model, migration, routes dan resources view.
Pertama, install laravel menggunakan perintah berikut :
Kedua, buka folder projek laravel yang sudah diinstall di text editor favoritmu
Ketiga, buka folder projekmu -> app -> Http -> Controllers. dalam folder tersebut nantinya sebagai tempat menyimpan file controllernya
Keempat, buka folder projekmu -> app -> Http -> Models. dalam folder tersebut nantinya sebagai tempat menyimpan file modelnya
Kelima, buka folder projekmu -> routes -> web.php dalam file tersebut nantinya sebagai tempat menyimpan membuat da menata route urlnya.
Keenam, buat file controller pertamamu menggunakan perintah artisan melalui terminal / cmd (jangan lupa untuk masuk ke folder projeknya terlebih dahulu sebelum melakukan perintah artisan).
Ketujuh, buat file model pertamamu menggunakan perintah artisan melalui terminal / cmd (jangan lupa untuk masuk ke folder projeknya terlebih dahulu sebelum melakukan perintah artisan).
Kedelapan, isi file HomeControllernya dengan kode berikut
Kesembilan, buka file web.php untuk mengatur routesnya dan isikan dengan kode berikut
Kesepuluh, buka folder resources -> views dan buat file index.blade.php . kenapa nggak index.php aja? karena laravel menggunakan blade template engine untuk sisi frontendnya. jadi, anda harus membuat filenya dengan ekstensi .blade.php dan coba isikan filenya dengan kode berikut :
Kesebelas, buka kembali cmd atau terminalnya dan ketikkan perintah php artisan serve untuk menjalankan local development server laravel dan buka di browser sesuai dengan ip yang telah diberikan laravelnya 127.0.0.1:8000/home. Pastikan muncul tulisan Selamat Datang...