Cari Blog Ini

Senin, 22 Januari 2018

Susunan Kabel UTP Straight & Cross





Kabel UTP ( Unshielded Twisted Pair ) Adalah kabel sebagai media transmisi dalam Jaringan Local Area Network Atau LAN.


Fungsi :


  • Sebagai Pendukung Internet
  • Sebagi Media Trnasmisi Lan
  • Sebagai Komunikasi Analog

Jenis - jenis Kabel UTP :



Cable Straight 



kegunaan : 

  • Untuk menghubungkan PC dengan Switch
  • Untuk menghubungkan PC dengan HUB
  • Untuk menghubungkan Switch dengan Router


Susunan Warna :

  • PUTIH - ORANGE
  • ORANGE
  • PUTIH - HIJAU 
  • BIRU
  • PUTIH - BIRU
  • HIJAU
  • PUTIH - COKELAT
  • COKELAT




Cable Cross



Kegunaan :


  • Untuk menghubungkan PC dengan PC
  • Untuk menghubungkan Switch dengan Switch
  • Untuk menghubungkan HUB dengan HUB
  • Untuk menghubungkan Router dengan Router


Susunan Warna :

  • PUTIH - HIJAU
  • HIJAU
  • PUTIH - ORANGE
  • BIRU
  • PUTIH - BIRU
  • ORANGE
  • PUTIH - COKELAT
  • COKELAT




0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah dengan sopan dan menggunakan bahasa yang mudah dimengerti